Jakarta – Menteri Pariwisata (Menpar), Arief Yahya mengatakan, dirinyat terus memantau proses evakuasi wisatawan di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Selain itu, ia juga terus menginformasikan...
Jakarta – Hingga Senin (6/8) pagi, akibat gempa Lombok, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, setidaknya sudah sekitar 82 orang meninggal dunia. Sementara itu, ratusan orang...
Jakarta – Pasca gempa berkekuatan 7,0 SR yang kembali mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), Minggu (5/8), Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya langsung melakukan aktivasi Tim...
Lombok – Gempa berkekuatan 7 SR kembali mengguncang wilayah Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), Minggu (5/8/2018). Gempa mulai terjadi sejak puku 18.46 WIB. Berdasarkan laporan terkini...
Jakarta – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono mengatakan, pembangunan rusus atau rumah khusus untuk nelayan bertujuan agar nelayan memiliki rumah layak huni...
Sumbawa – Dalam kunjungannya ke Universitas Teknologi Sumbawa, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan, tantangan terberat bangsa Indonesia ke depan adalah perubahan zaman yang begitu sangat cepat...
Sumbawa – Sebanyak 14.850 bidang tanah di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kini telah memiliki bukti kepemilikan yang diakui oleh hukum setelah pemerintah menyerahkan sertifikat tanah...
Sumbawa – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Bendungan Tanju di Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat (NTB), Senin (30/7). Bendungan senilai Rp124 miliar ini memiliki kapasitas tampung...
Lombok Timur – Presiden Joko Widodo langsung bertindak cepat saat gempa bumi mengguncang Lombok, Bali, dan Sumbawa. Presiden meninjau langsung penanganan korban gempa di Lombok Timur,...
Sumbawa – Presiden Joko Widodo langsung memimpin rapat terbatas atau ratas gempa dengan kekuatan 6,4 SR yang mengguncang wilayah Lombok, Bali dan Sumbawa yang terjadi pada...