Jakarta – Gubernur Papua Lukas Enembe kembali menegaskan bahwa dirinya dan Demokrat Papua akan mendukung Presiden Joko Widodo di Pemilihan Presiden. Menurutnya, saat ini yang terbaik...
Jakarta – Gubernur baru Jawa Barat dan Jawa Timur dipastikan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin mendukung Joko Widodo dan Ma’ruf Amin. Cak Imin juga memastikan Ridwan...
Jakarta – Ketua Dewan Pakar Partai Golkar, Agung Laksono membantah ada perpecahan di kubu Golkar dalam Pilpres 2019. Ia menegaskan, hingga saat ini Golkar tetap solid...
Ternate – Gubernur Maluku Utara KH Abdul Gani Kasuba (AGK) menilai kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam periode pertamanya mendapat apresiasi yang cukup tinggi bagi masyarakat...
Jakarta – Dukungan demi dukungan dari berbagai daerah terus berdatangan untuk pasangan Joko Widodo dan Maruf Amin. Daerah Jawa Barat pun mendapat sorotan lantaran memiliki jumlah...
Jakarta – Komisi Pemilihan Umum menepis klaim kubu Prabowo Subianto-Sandiaga Uno terkait jumlah Daftar Pemilih Tetap atau DPT ganda yang sebesar 25 juta. Hal tersebut disampaikan...
Jakarta – Daftar pemilih tetap ganda menjadi persoalan serius menjelang Pemilu dan Pemilihan Presiden 2019. PDI Perjuangan menyebut daftar pemilih ganda yang ditemukan kubu Prabowo Subianto-Sandiaga...
Jakarta – Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU), Ilham Saputra, sekali lagi mengingatkan agar bakal capres dan cawapres tidak melakukan kunjungan ke kampus dulu untuk memperkenalkan diri...
Jakarta – Joko Widodo dan Kiai Ma’ruf Amin akan berbagi tugas saat masa kampanye perhelatan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 di sejumlah daerah. Sekretaris Jenderal Golkar, Lodewijk Fredrich, menuturkan,...
Jakarta – Anggota Badan Pembinaan Idiologi Pancasila (BPIP), Mahfud MD mengatakan, di Pilpres 2019, dirinya tidak harus menjadi tim sukses pasangan calon presiden (capres) dan calon...