Jakarta – Hari ini, Senin (11/9/2017), Ketua DPR Setya Novanto akan hadir menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Penyidik KPK, sejak pekan lalu, sudah melayangkan...
Jakarta – Tak terima ditetapkan sebagai tersangka dugaan korupsi e-KTP, Ketua DPR Setya Novanto menggugat praperadilan terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Gugatan praperadilan itu, didaftarkan Tim...
Jakarta – Kasus dugaan korupsi proyek pengadaan e-KTP yang menjerat Ketua DPR Setya Novanto, terus menggelinding di KPK. Lembaga antirasuah itu kini menelusuri transaksi keuangan Setya...
Jakarta – “Demi Allah (Tuhan) saya bersumpah/berjanji: bahwa saya, akan memenuhi kewajiban saya sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat dengan sebaik-baiknya dan seadil-adilnya, sesuai dengan peraturan perundang-undangan,...
Jakarta – Penetapan Setya Novanto (Setnov) sebagai tersangka kasus korupsi e-KTP, menurut Wakil Presiden Jusuf Kalla, itu sebagai konsekuensi atas perbuatan tercela. Pemerintah mendukung proses hukum...
Jakarta – Pasca ditetapkannya Ketua DPR Setya Novanto sebagai tersangka kasus e-KTP, siang ini (18/7), DPR akan menggelar rapat pimpinan (rapim) siang ini. Sebagai langkah serius...
Jakarta – Ditetapkannya Ketua DPR Setya Novanto sebagai tersangka kasus e-KTP oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), membuat publik mulai berspekulasi mengenai siapa sosok yang akan menggantikannya....
Jakarta – Dewan Pembina Partai Golkar menyatakan akan menggelar rapat Rabu (19/07) menyusul telah ditetapkannya Setya Novanto menjadi tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus...
Jakarta – Rumah dinas Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Setya Novanto di kawasan Widya Candra, Jakarta Selatan, Senin malam, (17/7), terlihat begitu sepi. Di dalam rumah...
Jakarta – Kabar mengenai penetapan tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kepada Ketua DPR sekaligus Ketua Umum Partai Golkar, Setya Novanto ternyata tak cuma mengejutkan publik...