Jakarta – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat selama sebulan kebijakan perluasan sistem ganjil-genap di Ibu Kota Jakarta diberlakukan, ada 26.055 pengendara roda empat yang melanggar...
Jakarta – Berdasarkan evaluasi yang cukup positif, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyatakan akan melanjutkan kebijakan sistem ganjil genap pasca Asian Games, mulai 3 September 2018 hingga 13...
Jakarta – Pemerintah Indonesia sudah menerapkan sistem ganjil genap sejak 2 Juli lalu untuk mengurangi dampak kemacetan di Jakarta. Bukan sebab infrastuktur yang tak memadai, namun jalur ganjil-genap kali...
Jakarta – Uji coba perluasan rute ganjil genap di wilayah DKI Jakarta dimulai pada hari (2/7) hingga 31 Juli 2018. Bagi pengemudi yang kebingungan memantau aturan baru...
Jakarta – Selama libur Hari Raya Idul Fitri 1439 H, kebijakan ganjil genap di semua pintu tol tidak berlaku. Penonaktifan tersebut juga terjadi di jalan Sudirman...
Jakarta – Budi Karya Sumadi Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengaku akan memberlakukan paket kebijakan yang diterapkan di tol Jakarta-Cikampek pada Jalan Tol Tangerang-Jakarta salah...
Bekasi – Penerapan ganjil genap di ruas Tol Jakarta-Cikampek mulai berlaku perh hari ini, 12 Maret 2018 mulai pukul 06.00-09.00 WIB. Namun, masih banyak pengendara yang...
Jakarta – Beragam kebijakan untuk mengurangi volume kendaraan di jalan tol Jakarta-Cikampek, dalam satu sampai dua minggu mendatang akan mulai diterapkan. Kebijakan tersebut, menurut Menteri Perhubungan...
Jakarta – Tampilan demi tampilan dalam layar power point yang ditunjukkan Direktur Pengembangan Waze, Di-Ann Eisnor, cukup membuat peserta acara Google for Indonesia tercengang. Sebagian mengangguk-angguk...
Jakarta – Besarnya gelombang penolakan terhadap penerapan sistem ganjil-genap akhirnya membuat Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengurungkan niat untuk melakukan uji coba di Tol Cikampek-Jakarta. Seperti...